Pejalan Sunyi Menceritakan cerita dari sebuah perjalanan.

PPSU yang Suka Membantu, Kelurahan Pondok Bambu

22 sec read

Pasukan Orange, itulah sebutan yang dikenal masyarakat pada umumnya. Khususnya warga DKI Jakarta. Sering kita jumpai dijalan-jalan utama, maupun jalan kampung. Berciri khas menggunakan pakaian dengan warna seragam orange.

Suasana Apel PPSU pada Pagi Hari di Kelurahan Pondok Bambu

Siapakah Petugas PPSU?

PPSU adalah akronim dari Pekerja Penanganan Sarana dan Prasarana Umum (PPSU).

Merujuk pada  Peraturan Gubernur Nomor 169 Tahun 2015 tentang penanganan prasarana dan sarana umum tingkat kelurahan, dan dalam rangka mengoptimalkan pelayanan kepada masyarakat. Pergub ini yang kemudian menjadi landasan pembentukan Pekerja Penanganan Sarana dan Prasarana Umum (PPSU) di tingkat kelurahan, yang juga merupakan gabungan dari Pekerja Harian Lepas (PHL) di dinas-dinas.

Pejalan Sunyi Menceritakan cerita dari sebuah perjalanan.

Bersepeda Ria di Kota Tua Jakarta

Kota Tua Jakarta Utara atau dikenal juga sebagai Old Batavia merupakan tempat wisata sejarah yang terkenal di Jakarta. Tempat ini memiliki banyak bangunan kuno...
Pejalan Sunyi
1 min read

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *